Kominfo Minta Masyarakat Cerdas Gunakan Internet
Kementerian Komunikasi dan Informatika meminta masyarakat cerdas menggunakan internet. Sebab, berselancar di dunia maya akan meninggalkan jejak digital yang dapat dimanfaatkan pelaku kejahatan. Hal tersebut terungkap dalam webinar yang bertema ‘Jangan Menyesal, Jaga Jejak Digital’ yang diselenggarakan Kementerian Komunikasi dan Informatika bersama Gerakan Nasional Literasi Digital (GNLD) Siberkreasi, di Balikpapan, Kalimantan Timur. Relawan Mafindo Safira Azmy Rifzikka […]
Belanja Online via Mobile di Indonesia Naik Jelang Akhir Tahun
InMobi, penyedia layanan konten, monetisasi, dan teknologi marketing yang membantu bisnis bertumbuh, merilis laporan terbarunya yang berjudul The 2022 Indonesia Holiday Shopping Guide, berdasarkan survei terhadap 1.009 pengguna smartphone di Indonesia. Laporan ini merupakan bagian dari survei yang lebih luas, menyajikan wawasan mengenai kecenderungan belanja konsumen menjelang masa liburan di Indonesia, Singapura, Filipina dan Asia […]
Penjahat Siber Rajin Sebar Trojan Berkedok Film Streaming Populer
Kaspersky menemukan bahwa para penjahat dunia maya menyebarkan Trojan, mengumpulkan data pribadi korban, dua kali lebih sering daripada perangkat lunak yang tidak diinginkan (Adware) dengan kedok layanan streaming populer. Saat mengunduh program berbahaya alih-alih aplikasi streaming, pengguna sekarang cenderung kehilangan akun, kredensial, dan data pembayaran mereka. Mereka juga menemukan skema penipuan yang langka. Ketika para […]
Teknologi Bisa Ubah Pola Pikir dan Lebih Produktif
Untuk melihat secara kritis bagaimana tantangan sosial saat ini telah mempengaruhi produktivitas dan perilaku secara global, Lenovo untuk pertama kalinya merilis Think Report. Laporan ini mengidentifikasi cara berpikir yang sesuai pada dunia saat ini, dengan salah satu temuannya bahwa responden global mengklaim hilangnya produktivitas sekitar dua jam per hari. Penyebabnya adalah ketidakmampuan mereka untuk berpikir secara […]
Cara Membuat Tanda Tangan Digital di PDF dan Word
Tanda tangan untuk legalitas dokumen kini bisa dilakukan dengan lebih praktis menggunakan tanda tangan digital. Hal ini juga menjadi kebiasaan baru ketika pandemi dan kebijakan work from home (WFH). Cara tanda tangan digital pun bisa dilakukan dengan mudah melalui Microsoft Word dan PDF. Selain itu, saat ini juga website penyedia jasa tanda tangan digital sudah terdaftar sebagai Penyelenggara Sertifikasi Elektronik […]
Kominfo Tekankan Pentingnya Cakap Digital untuk UMKM Go Global
Pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menegah (UMKM) disebut harus meningkatkan kecakapan digital. Hal itu penting untuk menjangkau pasar yang lebih luas hingga ke mancanegara. Hal itu terungkap dalam webinar bertema ‘Produk Lokal Bisa Go Global’ diselenggarakan Kementerian Komunikasi dan Informatika RI bersama Gerakan Nasional Literasi Digital (GNLD) Siberkreasi di Pontianak, Kalimantan Barat. Relawan TIK Tulungagung Deny Yudiantoro […]
Pasar Smartphone Lesu, Akibat Ancaman Resesi?
Kabar bahwa tahun depan dunia akan mengalami resesi global ikut berpengaruh terhadap pasar smartphone. Firma analisa pasar bernama Canalys menyebut bahwa kondisi perekonomian yang tidak bagus berpengaruh terhadap minat konsumen membeli smartphone. Analisis ini cukup masuk karena semakin banyak orang yang memilih untuk menyimpan uang mereka atau memprioritaskan kebutuhan pokok. Hal ini semakin diperkuat dengan […]
Mana Lebih Dulu, Upgrade RAM atau Ganti Pakai SSD di Laptop?
Redaksi mendengar berbagai saran yang dibagikan saat seorang pengguna laptop mengeluhkan perangkat mereka mulai lemot, dua di antaranya adalah upgrade RAM alias menambah kapasitas RAM dan mengganti memori storage dari HDD ke SSD. Hal ini cukup membingungkan mengingat dana kita mungkin terbatas dan mungkin hanya salah satu di antaranya yang memiliki fitur upgrade di laptop […]