Hot News

Sep
07

Kominfo Tunjukan 5 Modus Penipuan Online dan Langkah Perlindungan Data

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) mendorong masyarakat untuk mewaspadai penipuan online, dengan mengenali modus pelaku serta membiasakan diri dalam melindungi data pribadi. “Kominfo meminta masyarakat untuk mewaspadai ragam modus penipuan online yang biasa terjadi di ruang digital, seperti phishing, pharming, sniffing, money mule, dan social engineering,” ujar Direktur Jenderal Aplikasi Informatika Kementerian Kominfo Semuel A. […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Sep
06

Facebook Hapus Lebih dari 3 Ribu Akun Pelanggar Kebijakan Covid-19

Facebook mengumumkan pihaknya telah menghapus lebih dari 20 juta konten dari platform jejaring sosial yang dinaunginya, yaitu Facebook dan Instagram. Konten tersebut merupakan konten yang dinilai menghadirkan informasi tidak benar menyoal Covid-19. “Kami terus menghapus misinformasi Covid-19 berbahaya dan melarang iklan yang mencoba mengeksploitasi pandemi untuk keuntungan finansial. Sejak awal pandemi hingga juni lalu,” ujar […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Sep
05

Begini Cara Jaga Keamanan Data Pribadi di Dalam Sertifikat Vaksin

Pemerintah mulai melonggarkan kebijakan Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat dengan mengizinkan akses ke beberapa fasilitas publik dengan tetap menerapkan protokol kesehatan yang ketat, salah satunya dengan menunjukan sertifikat vaksin. Kebijakan menunjukan sertifikat vaksin menjadi prasyarat bagi publik untuk mengunjungi sejumlah fasilitas umum. Namun diketahui bahwa pada sertifikat vaksin ini juga terdapat data pribadi dari setiap warga […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Sep
02

Kominfo Tetapkan Tahapan ASO Mulai April 2022

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) merilis pengumuman terbaru terkait kelanjutan proses Analog Switch Off (ASO) sebagai langkah migrasi ke siaran televisi digital yang beberapa waktu lalu ditunda pelaksanaannya. Sebelumnya, Kominfo sudah menjadwalkan proses tahap pertama ASO dilakukan di sejumlah wilayah pada 17 Agustus 2021. ASO yang bakal dilakukan dalam lima tahap hingga tenggat waktu 2 […]

By imandiri | Hot News
DETAIL

Bukan Cuma Adopsi Teknologi, Transformasi Digital Harus Perhatikan Dampak Sosial

Transformasi digital selama dua tahun belakangan tidak hanya diserukan oleh kalangan bisnis yang mulai memahami efek adopsi teknologi terhadap performa perusahaan. Pemerintah juga sudah melihat masa pandemi sebagai momen percepatan transformasi digital di berbagai aspek kehidupan maupun sektor bisnis. Teknologi yang sifatnya ditujukan untuk korporasi atau bisnis diyakini juga bisa memiliki social impact atau dampak […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Aug
27

28 Agustus 2021, Semua Moda Transportasi Pakai PeduliLindungi

Kementerian Perhubungan mendukung penerapan aplikasi Peduli Lindungi di seluruh moda transportasi, menjadi syarat perjalanan. Minggu ini penerapan aplikasi itu akan diterapkan di moda transportasi darat, laut, udara, dan perkeretaapian. Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi sudah menggelar rapat koordinasi dengan seluruh jajaran operator transportasi untuk mempersiapkan aplikasi itu. Nantinya aplikasi Peduli Lindungi diterapkan secara serentak mulai […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Aug
25

Kaspersky: Ini Bahayanya Aplikasi Kencan Online

Kondisi pandemi Covid-19 saat ini membuat siapapun berusaha menjaga jarak demi mencegah penyebaran virus. Hal tersebut dipastikan ikut berdampak bagi mereka yang masih sendiri atau single dan ingin bisa memiliki pasangan, salah satunya dengan cara menggunakan aplikasi dating atau kencan online. Aplikasi dating atau kencan online sebetulnya sudah populer sejak lama karena mampu dengan mudah […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Aug
23

Ilmuwan Masih Mencari Planet Ke-9 Pengganti Pluto

The International Astronomical Union (IAU) telah mengeluarkan Pluto dari jajaran planet yang bernaung di sistem tata surya Bimasakti sejak tahun 2006 lalu. Sejak saat itu, Pluto masuk ke dalam kategori Planet Kerdil. Dengan demikian, sistem tata surya yang juga tempat bernaung Bumi kini hanya memiliki delapan planet. Mengutip Science Alert, berdasarkan analisis yang dilakukan Outer Solar […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
WhatsApp WhatsApp Kami