Hot News

Nov
27

WhatsApp Siapkan Fitur Vacation Mode

WhatsApp dilaporkan tengah mengembangkan fitur bertajuk Vacation Mode, memungkinkan pengguna untuk memblokir sementara percakapan dari grup atau individu yang tidak diinginkan. Fitur ini telah digunakan oleh sebagian kecil pengguna WhatsApp di seluruh dunia. Mengutip WABetaInfo, sebagian kecil pengguna tersebut dapat menggunakan fitur ini via WhatsApp beta versi Android 2.20.1998. Dan jika mengaktifkan fitur ini, pengguna […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Nov
19

Fitur Hapus Pesan Otomatis WhatsApp Segera Dirilis

Facebook dilaporkan akan segera menghadirkan fitur hapus pesan otomatis WhatsApp via update mendatang. Indikasi kehadiran fitur ini dalam waktu dekat didukung oleh penjelasan WhatsApp menyoal kehadirannya di Android, iOS, KaiOS dan desktop. Menurut informasi yang disampaikan via WhatsApp FAQ, fitur ini dijelaskan sebagai fitur pesan sementara, dan akan tersedia di percakapan individual dan grup. Selain […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Nov
10

Google Maps Sekarang Punya Fitur Sepeda

Menurut Google, tuntutan untuk navigasi sepeda di Google Maps telah bertumbuh secara signifikan selama pandemik Covid-19. Permintaan tersebut bertumbuh sebesar 69 persen dan Google kini menanggapinya dengan sejumlah fitur dan navigasi terkait sepeda di sejumlah kota besar. Mengutip GSM Arena, Google telah menggunakan algoritma AI, data yang dihimpun dari komunitas dan data yang dihimpun dari pihak […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Oct
26

TikTok Gandeng Ahli Cek Fakta untuk Cegah Hoaks

TikTok mengumumkan dimulainya Program cek fakta Asia Pasifik, dan bekerja sama dengan pemeriksa fakta terkemuka di industri, termasuk AFP dan Lead Stories. Program pemeriksa fakta pihak ketiga ini memanfaatkan tim pemeriksa fakta yang meninjau dan memverifikasi laporan konten. “Kami telah peningkatan upaya kami untuk mengidentifikasi konten yang tidak terverifikasi yang beredar di internet, yang mungkin […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Oct
25

Era TV Digital Telah di Depan Mata

Era TV digital telah di depan mata seiring dengan disahkannya Undang-Undang Cipta Kerja (UU Ciptaker) yang disebut Kementerian Komunikasi dan Informatika berpengaruh terhadap bidang teknologi dan informasi di Indonesia. Dalam UU Ciptaker ini, Kementerian Komunikasi dan Informatika menyebut terdapat tiga hal fundamental atau hal dasar dari Undang-Undang ini yang sangat berpengaruh ke bidang teknologi dan […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Oct
21

Jangan Asal Berbagi Data Pribadi di Internet

Perusahaan keamanan Kaspersky kembali memberikan peringatan berkala bagi semua pengguna internet. Kali ini perusahaan tersebut mengingatkan siapapun untuk tidak membagikan informasi pribadi di internet. Peringatan ini menyusul peningkatan kegiatan di dunia maya selama masa pandemi untuk menghabiskan waktu. Platform media sosial sendiri dinilai yang paling banyak di akses. Kaspersky menemukan akses media sosial menjadi aktivitas […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Oct
19

Google Diblokir, Chrome Tetap Paling Populer di Tiongkok

Peramban karya Google, Chrome, dilaporkan menjadi peramban paling populer di Tiongkok, meski layanan Google diblokir di negara tersebut. Meskipun demikian, Tiongkok memiliki peramban karyanya, termasuk UC Browser, QQ Browser, dan lainnya. Hal ini tergolong unik sebab warga Tiongkok tidak dapat mengakses Google dan berbagai produknya tanpa bantuan VPN. Namun salah satu warga Tiongkok bertempat tinggal […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Oct
14

Instagram Rilis Fitur Pencegah Cyber Bullying di Komentar

Instagram dalam rangka bulan pencegahan perunduhan atau bullying di negara asalnya, Amerika Serikat, mengumumkan kehadiran fitur baru yang dinilai efektif membantu pengguna Instagram terhindari dari komentar negatif bernada bullying. Di halaman resmi Instagram dijelaskan bahwa fitur ini akan secara otomatis menyembunyikan komentar dengan nada bullying. Meskipun begitu penggunanya tetap diberikan opsi untuk mengetahui komentar apa […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
WhatsApp WhatsApp Kami