Info Tekno

Dec
04

Transformasi Digital Indonesia, UiPath Tawarkan Solusi Automasi Robotik

Perusahaan penyedia software bidang automasi asal Amerika bernama UiPath menyatakan kehadiran sekaligus kesiapan di Indonesia untuk mengakselerasi transformasi digital. Mereka menawarkan solusi menyeluruh untuk automasi berbasis robotik atau Robotic Process Automation (RPA). “Automasi proses berbasis robotik atau RPA punya peran yang kian signifikan sebagai enabler utama bagi perusahaan dalam meningkatkan produktivitas, peran, hingga tingkat kepuasan […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Dec
03

Apple Car akan Meluncur Tanpa Kemudi atau Pedal?

Upaya Apple mengembangkan teknologi kendaraan listrik atau Electrical Vehicle (EV) bukan lagi rahasia. Dalam jangka waktu dekat, Apple dirumorkan akan meluncurkan kendaraan listrik karyanya. Menurut laporan berbagai sumber, informasi lebih detail terkait kendaraan yang dirumorkan ini telah beredar di internet. Laporan ini menyebut bahwa Apple berencana untuk menghadirkan kendaraan listrik yang sepenuhnya otonom. Perusahaan yang […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Dec
02

Malware dan Ransomware Jadi Ancaman Serius Dunia Digital

Perkembangan dunia digital tak lepas dari ancaman malware dan ransomware. Serangan siber itu tak jarang membuat perusahaan dan layanan penting mengalami ancaman protokol keamanan. Malware merupakan perangkat lunak yang biasanya dibuat untuk melakukan aksi kejahatan siber. Seperti mencuri data, memasuki dan merusak sistem, jaringan, atau server tanpa diketahui. Sedangkan ransomware adalah jenis malware tertentu yang […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Nov
28

Menuju ASO, Kominfo Siap Bagikan 6,7 Juta Perangkat STB

Tahap pertama Analog Switch Off atau migrasi ke siaran televisi digital sepenuhnya bakal dimulai pada 30 April 2022. Pada momen tersebut televisi model lama yang masih mengandalkan siaran televisi analog dipastikan tidak akan lagi bisa menerima tayangan. Solusinya masyarakat harus menggunakan televisi dengan dukungan teknologi siaran digital atau mengandalkan alat STB atau set top box […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Nov
19

Aplikasi Baru Google Permudah Komunikasi Bicara tak Biasa

Google mengumumkan pihaknya mengembangkan aplikasi Android baru bertajuk Project Relate, ditujukan untuk membantu masyarakat dengan gangguan bicara sehingga dapat berkomunikasi dengan lebih mudah dengan pihak lain dan Google Assistant. Mengutip Engadget, mulai hari ini, Google tengah mencari penguji beta untuk menguji dan meningkatkan kemampuan aplikasi tersebut. Seperti yang disampaikan Product Manager Google Research Julie Cattiau dalam […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Nov
12

Prosesor Intel Generasi ke-12 Meluncur, Tetap Janjikan Performa Gaming Terbaik

Di tengah kondisi kelangkaan semikonduktor yang tidak hanya melanda bisnis prosesor tapi juga kartu grafis (GPU), Intel masih tetap meluncurkan seri proseosr terbarunya sesuai jadwal. Kemarin, mereka resmi mengumumkan prosesor Intel 12th Gen atau Generasi ke-12 yang diberi kode Alder Lake. Prosesor Intel 12th Gen hadir dengan desain fisik yang berbeda dari sebelumnya, hal ini […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Nov
10

Qualcomm Rilis Banyak Chipset Terbaru 5G dan 4G

Qualcomm memberikan kejutan, mereka mengumumkan kehadiran sejumlah chipset terbaru dari seri Snapdragon 7 hingga Snapdragon 4 termasuk yang 5G dan 4G. Semua chipset yang diperkenalkan mengisi masing-masing kelas smartphone di pasar. Di seri mid-high atau menengah ke atas tersedia chipset Snapdragon 778G Plus 5G kemudian di bawahnya atau seri menengah (middle) ada Snapdragon 695 5G […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Nov
09

Chipset Buatan Google Lebih Lelet dari Punya Apple?

Beberapa waktu lalu Google resmi meluncurkan smartphone terbaru buatan mereka yaitu Pixel 6 dna Pixel 6 Pro. Produk ini menjadi perangkat pertama yang merasakan chipset buatan Google sendiri yaitu Google Tensor. Namun kabarnya chipset Google Tensor ternyata memiliki performa yang tidak bagus dari segi kecepatan alias lebih lelet dibandingkan buatan Apple yang usianya tiga tahun […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
WhatsApp WhatsApp Kami