Info Tekno

Mar
30

Bekerja dari Rumah, Operator Seluler Catat Kenaikan Lalu Lintas Data

Penyebaran virus korona menjadi salah satu hal yang saat ini tengah difokuskan oleh pemerintah Indonesia, sehingga mengimbau masyarakat untuk melakukan isolasi diri, salah satunya dengan bekerja dan belajar dari rumah. Pemerintah di sejumlah wilayah di Indonesia juga telah menerapkan kebijakan ini pada sejumlah instansi pemerintahan dan instansi pendidikan. Hal ini berdampak pada peningkatan konsumsi data […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Mar
27

Menkominfo: Operator Siagakan Layanan Dukung Kerja dari Rumah

Instruksi kerja dari rumah (work from home) sudah dipertegas oleh Presiden Joko Widodo. Artinya perusahaan maupun lembaga pendidikan harus memberikan pilihan kerja dari rumah kepada pegawainya dan peserta didik. Metode kerja dari rumah maupun belajar dari rumah ini juga ditambahkan oleh Presiden Joko Widodo dengan ibadah dari rumah. Artinya metode ini akan sangat mengandalkan koneksi […]

By imandiri | Hot News . Info Tekno
DETAIL
Mar
25

Google Maps Bantu Toko Beri Informasi Soal Dampak Covid-19

Google mengumumkan fitur untuk Google Maps, berkemampuan untuk memberitahukan konsumen terkait perubahan jam operasional dari bisnis pengguna. Kehadiran fitur ini menjadi tanggapan lain dari Google terkait dengan penyebaran virus korona yang telah menjadi pandemi. Melalui unggahan terbaru di halaman pendukung Google My Business, Google menyebut bahwa pemilik bisnis dapat mengubah profil Google My Business mereka […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Mar
24

Mozilla: Ada Ancaman Privasi Data yang Jarang Disadari Pengguna

Mozilla mengimbau pengguna agar menyadari realitas yang terjadi di Internet dan waspada terhadap bahaya dari Surveillance Economy. Hal ini didorong oleh temuan Digital Forensic Indonesia (DFI) menyoal keamanan data pribadi konsumen. DFI mengumumkan bahwa sebanyak 13 juta data pribadi pengguna internet di Indonesia telah dijual seharga Rp20 juta kepada sejumlah pihak tidak bertanggung jawab. Hal […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Mar
21

Dampak Covid-19 Terhadap Aplikasi Mobile Indonesia

AppsFlyer mengumumkan riset terkait dampak COVID-19 pada berbagai aplikasi mobile di empat negara utama di Asia Pasifik, termasuk Indonesia. Pada riset ini, AppsFlyer meneliti 100 aplikasi mobile di setiap negara selama dua periode. Periode pertama berlangsung sejak tanggal 1 Januari hingga 31 Januari 2020, saat sebagian besar kasus awal COVID-19 baru terjadi di Tiongkok. Sedangkan […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Mar
18

Waspada, Ada Peta Persebaran Virus Korona Palsu Berisi Malware

Pengguna internet yang ingin memantau perkembangan wabah virus Korona (Covid-19) secara real-time dari peta online populer Center for System Science and Engineering (CSSE) di Departemen Teknik Sipil Universitas John Hopkins harus waspada. Laporan terbaru menyebutkan bahwa hacker atau peretas telah membuat situs tiruan dengan tampilan dan konten yang sama. Tujuannya adalah untuk menyebarkan malware yang bisa menyusupi […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Mar
13

Kominfo Selesaikan Draft Akhir Permen Penyelenggaraan Sistem Elektronik

Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G Plate mengumumkan penyusunan Rancangan Peraturan Menteri Kominfo tentang Tata Kelola Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE) Lingkup Privat telah selesai. Rancangan Permen Menteri (RPM) ini telah disebut Menkominfo siap diserahkan kepada Kementerian Koordinator Politik Hukum dan HAM, guna menjalani proses penyusunan perundangan selanjutnya. Johnny juga menyebut bahwa pihaknya telah melakukan sinkronisasi […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Mar
06

McAfee: Malware Smartphone Makin Pintar Sembunyi

Perusahaan keamanan siber McAfee merilis laporan terkait serangan malware di perangkat seluler. Laporan bertajuk Mobile Threat Report 2020 dari McAfee menyatakan bahwa serangan malware di smartphone semakin berbahaya. Sifat serangan yang semakin tersembunyi membuat malware semakin sulit diidentifikasi. Cara yang digunakan untuk menyerang juga berbeda dari tahun lalu. McAfee mengklaim tahun lalu malware banyak menyerang perangkat melalui backdoors hingga cryptomining. Kini […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
WhatsApp WhatsApp Kami