Huawei, Oppo, Vivo, dan Xiaomi Kolaborasi Tantang Dominasi Play Store
Perang dagang antara Amerika Serikat dan Tiongkok yang berdampak pada Huawei berarti perangkat karya produsen smartphone terbesar asal Tiongkok ini tidak dapat memanfaatkan Google Play Store dan layanan Google lainnya. Merek yang didirikan oleh Ren Zhengfei ini telah menggelontorkan dana untuk menghadirkan aplikasi pihak ketiga di AppGallery, dan kini sejumlah produsen smartphone dari negara asalnya […]
TikTok Uji Desain Profil Mirip Instagram
TikTok dilaporkan tengah menguji desain profil baru dengan tampilan serupa dengan Instagram. Profil baru ini mengubah tata letak foto profil atau disebut dengan istilah avatar dan jumlah pengikut di sisi kiri. Desain profil baru yang lebih menekankan pada biodata pengguna ini pertama kali ditemukan oleh reporter New York Times Taylor Lorenz. Perwakilan TikTok mengonfirmasi bahwa perusahaannya tengah […]
Pendiri Telegram: WhatsApp tak Aman
Kasus peretasan yang dialami oleh Bos Amazon Jeff Bezos masih menarik perhatian masyarakat, tidak terkecuali Pavel Durov. Pendiri sekaligus CEO Telegram, aplikasi pesan instan kompetitor WhatsApp, lagi-lagi mengajak masyarakat untuk menghapus aplikasi tersebut. Mengutip Digital Trends, Durov mengklaim menemukan bug keamanan WhatsApp sebenarnya. Durov menuduh WhatsApp secara sengaja menanamkan celah akses atau backdoor dalam rangka mematuhi […]
Memahami Privileged Account dan Perlindungannya
Privileged account atau istilah yang lebih mudah dikenal sebagai akun administrator sebuah sistem diketahui memiliki hak istimewa. Akun ini memiliki akses ke semua data dan konfigurasi termasuk modifikasi sistem yang akan dipatuhi. ManageEngine yang bergerak di solusi IT menceritakan bahwa perlindungan terhadap privileged account saat ini semakin penting. Alasannya, karena serangan siber saat ini kerap menargetkan titik tersebut. […]
Kemenkominfo Segera Undang Operator Bahas SOP Pergantian Kartu
Insiden pembobolan kartu SIM yang berujung pada pembobolan rekening bank wartawan senior Ilham Bintang telah didengar oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) serta Badan Regulasi Regulasi Telekomunikasi Indonesia (BRTI). “Kasus ini adalah hasil dari kebocoran rangkaian informasi, dan pembobolan SIM card bukan satu-satunya pemicu kasus. Kasus ini jadi pembelajaran tidak hanya untuk operator, tapi juga […]
Biometrik Jadi Salah Satu Solusi untuk Jaga Keamanan Data
Insiden pembobolan kartu SIM yang berujung pada pembobolan rekening bank wartawan senior Ilham Bintang mendorong Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) dan Badan Regulasi Regulasi Telekomunikasi Indonesia (BRTI) mencari solusi keamanan lebih baik. Pemanfaatan sensor pemindai atau biometrik yang kini banyak digunakan oleh berbagai layanan berkat dukungan teknologi yang dihadirkan oleh produsen smartphone menjadi salah satu […]
Tidak Mau Kartu SIM Kebobolan, Lakukan Hal Berikut
Insiden pembobolan kartu SIM berujung pada pembobolan rekening bank wartawan senior Ilham Bintang mengejutkan sejumlah pihak. Insiden ini menjadi bukti bahwa di era digital, kerahasiaan data pribadi semakin tidak aman. Kartu SIM kini telah salah satu komponen penting mengingat sejumlah layanan menjadikannya sebagai medium utama dalam melakukan verifikasi, umumnya dengan mengirimkan One Time Password (OTP) […]
Melihat Celah Keamanan dari Proses Verifikasi Kartu SIM
Ranah operator seluler dihebohkan oleh pemberitaan bahwa wartawan senior Ilham Bintang mengalami pembobolan rekening, melalui aplikasi mobile banking, dan pembajakan kartu SIM. Mengutip Antara, CEO & Chief Digital Forensic Indonesia Ruby Alamsyah menjelaskan bahwa insiden yang dialami Ilham Bintang merupakan tindak kejahatan bertajuk SIM swap fraud. Tindakan ini adalah pergantian kartu SIM secara ilegal sehingga dapat menguasai […]