Daerah Tangkapan Air Gunung Burangrang
Alih fungsi lahan dan pola pertanian monokultur di kawasan Bandung utara mengakibatkan daerah tangkapan air di sekitar Gunung Burangrang jadi tak optimal. Ketika datang musim kemarau, debit air di Sungai Cijanggel yang jadi daerah hulu Sungai Cimahi dan Sungai Citarum pun berkurang drastis. Untuk mengatasi hal tersebut, Gerakan Nasional Kemitraan Penyelamatan Air melakukan penanaman 1.300 […]