Android

Sep
17

Kapan Android 10 Masuk Smartphone?

Sistem operasi Android 10 telah meluncur sejak 3 September lalu. Seperti biasa, pembaruan OS dari berbagai produsen smartphone memiliki jeda waktu yang cukup lama. Google selalu menggulirkan versi teranyar OS mereka ke dalam jajaran ponsel Pixel lebih dahulu. Ini karena mereka tidak memerlukan kustomisasi khusus yang biasanya ditambahkan oleh para produsen lainnya. Pertanyaannya adalah kapan Android 10 […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Aug
12

Microsoft dan Samsung Coba Jembatani Android dan Windows

Microsoft dan Samsung mengumumkan kerja sama untuk aplikasi mobile Android untuk membantu menjembatani jurang antara Windows PC. CEO Microsoft Satya Nadella muncul di acara peluncuran Samsung Galaxy Note 10 mengumumkan hal ini. Nadella menyebut kerja sama ini merupakan lembaran baru pada komitmen jangka panjang antara Microsoft dan Samsung untuk meningkatkan produktivitas, serta mengeliminasi jurang antara […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Aug
05

Jangan Sembarang Pasang Aplikasi dari Luar Play Store

Memasang aplikasi yang diunduh dari lokasi selain toko aplikasi resmi seperti Google Play Store, Apple App Store atau toko aplikasi resmi produsen smartphone, Anda perlu mengaktifkan pengaturan Allow Unknown Sources. Namun sebagian besar masyarakat masih belum memahami cara kerja pengaturan ini ataupun bahaya pemasangan aplikasi yang tidak terdapat di toko aplikasi resmi. Berasal dari sumber […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Jul
10

Ribuan Aplikasi Android Akses Data Pengguna Tanpa Izin

Setiap aplikasi pada Android harus meminta izin pada pengguna ketika ia hendak mengakses data pada ponsel. Jadi, misalnya Anda tidak ingin aplikasi senter mengakses SMS Anda, Anda bisa menolak untuk memberikan izin. Namun, ternyata, walau Anda telah melarang aplikasi mengakses data Anda, banyak aplikasi yang tetap bisa melakukan itu. Para peneliti menemukan lebih dari 1.000 […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Jun
24

Ikuti iPhone, Google Buat iMessage ala Android

Google sedang mempersiapkan layanan SMS generasi terbaru yakni Rich Communication Services (RCS) Chat. Nantinya, layanan itu bakal diterapkan secara masif kepada pengguna ponsel Android. Dilansir Engadget, pertama kali perusahaan akan menawarkan layanan RCS kepada penggunanya yang ada di Inggris dan Prancis bulan Juni ini.  Sebelum memutuskan untuk merilis RCS di dua negara benua Eropa tersebut, Google sempat mengalami kendala. Pasalnya […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Jun
15

Siap Tinggalkan Android, Huawei Ajukan Merek Dagang untuk OS Baru

Huawei dikabarkan telah lama mengembangkan sistem operasinya sendiri, bahkan sejak 2012. Rencana itu baru mencuat belakangan ini setelah Pemerintah AS mencoba membatasi perusahaan teknologi AS untuk bekerja sama dengan Huawei. Ini menjadi dampak bahwa Google akan mencabut lisensi Android untuk smartphone Huawei. Dilansir dari laman Tech Radar, Jumat (12/6/2019) perwakilan Huawei, Andrew Williamson mengungkapkan tentang kesiapan sistem operasi […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Jun
10

Google Mengakui Adanya Celah Keamanan Android

Pada awal tahun 2019, malware Trojan perbankan bernama Triada ditemukan pada sejumlah smartphone Android baru berharga terjangkau. Google telah mengonfirmasi ancaman yang dilakukan oleh pelaku kejahatan siber ini. Selain itu, Google juga mengonfirmasi bahwa malware ini berhasil melakukan perubahan pada smartphone Android dengan instalasi pintu belakang sebagai bagian dari serangan rantai pasokan, seperti yang dilaporkan oleh Forbes. Malware ini pertama kali ditemukan oleh peneliti […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
May
08

Android Q Diperkenalkan Google, Apa Saja Fiturnya

Dalam event tahunan Google I/O yang digelar di Shoreline Amphitheater, California, Amerika Serikat, beberapa waktu lalu, Google secara resmi memperkenalkan sistem operasi generasi ke 10 mereka beserta fitur baru Android Q tersebut. Meski sistem operasi tersebut belum final dan masih dalam versi beta, namun Google telah mengkonfirmasi serangkaian fitur baru apa saja yang akan hadir pada […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
WhatsApp WhatsApp Kami