Bandung

Apr
29

Ini Jalur Alternatif Menuju Bandung

Ke mana Anda akan berlibur pada akhir pekan panjang peringatan Hari Buruh, Senin, 1 Mei 2017 ini? Jika Anda akan berlibur ke Bandung, simak jalur alternatif menuju Bandung untuk menghindari macet. Kemacetan selalu terjadi pada libur panjang. Antrean kendaraan yang akan masuk ke Bandung sudah terjadi sejak Tol Cikampek hingga Cipularang. Gerbang tol Pasteur menjadi langganan […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Apr
29

Bandung West Java Marathon Berhadiah Rp 500 Juta

Event Pocari Sweat Bandung West Java Marathon akan digelar 30 Juli 2017. Targetnya, acara ini diikuti 6.000 pelari mulai dari atlet hingga komunitas lari yang ada di Indonesia. “Ini merupakan event full marathon yang pertama kali kita adakan. Sebelumnya kami selalu mengadakan lomba ini mulai dari kategori 5K, 10K, dan half marathon,” tutur Managing Director PT […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Apr
20

Hujan Es Mengguyur Bandung

Kota Bandung dan sekitarnya, Kamis, 20 April 2017 siang sudah mulai mendung. Apakah hujan es hari sebelumnya Rabu 19 April 2017 akan kembali mengguyur Bandung? Forecaster Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Jadi Hendarmin menjawab, ada kemungkinan. Ia menjelaskan, potensi intensitas hujan hari ini ringan sampai sedang. Dia mengatakan, potensi angin kencang juga terpantau sporadic […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Mar
24

Pendapatan Pemprov Jawa Barat Tahun 2016 Melebihi Target

Ahmad Heryawan selaku Gubernur Jawa Barat didampingi Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar menyampaikan laporan keterangan pertanggungjawaban Gubernur Jawa Barat Tahun Anggaran 2016, pada Rapat paripurna DPRD Provinsi Jawa Barat. Laporan pertanggungjawaban tersebut merupakan realisasi dari amanat Undang- Undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2014 tentang pemerintahan daerah pasal 69 ayat 1, bahwa kepala daerah […]

By imandiri | Info Bisnis
DETAIL
Mar
23

Bandung Peringati 71 Tahun Bandung Lautan Api

Saat ini Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung mengajak para veteran yang juga pejuang dalam peristiwa Bandung lautan api, untuk melakukan napak tilas 71 tahun peristiwa yang sempat membumi hanguskan kota yang dulunya memiliki sebutan Parijs van Java karena keindahannya. Kegiatan napak tilas rencananya akan menggelar tiga kegiatan diantaranya ziarah Taman Makam Pahlawan (TMP) yang berada di jalan […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Mar
16

Sistem Perizinan Kota Bandung Sudah Canggih

Kejadian pada waktu operasi tangkap tangan di Dinas Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) bukan saja mengubah status enam pegawainya menjadi pesakitan. Kejadian ini merontokkan kepercayaan diri lebih dari 130 pegawai lain di dinas tersebut. Evi, yang menjabat asisten Administrasi Umum dan Kepegawaian Kota Bandung, ditunjuk Wali Kota Ridwan Kamil sebagai pelaksana tugas kepala […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Mar
14

Djanur Pilih Essien Jadi Gelandang Serang Persib

Michael Essien resmi memulai petualangan barunya di liga Indonesia. Kawasan Asia, terutama Asia Tenggara, merupakan karier yang sama sekali baru baginya. Bukan hanya itu, Essien juga tampaknya akan memulai peran baru di Persib. Mantan pemain Panathinaikos itu sejatinya bermain di posisi gelandang bertahan. Namun, pelatih Persib Bandung Djadjang Nurdjaman menerangkan, ia berencana memainkan posisi di gelandang serang. […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Mar
14

Ruang Terbuka Hijau Kota Bandung Hanya 8 %

WALHI Jawa Barat menilai jumlah ruang terbuka hijau (RTH) Kota Bandung hanya berjumlah sekitar 7-8% dari total luas Kota Bandung. Hal tersebut disampaikan Dadan Ramdan, Direktur Eksekutif Walhi Jabar dalam aksi #saveXpalaguna di depan lahan eks Palaguna, Jalan Asia Afrika Kota Bandung, Selasa, 14 Maret 2017 pagi. Dadan menilai jumlah RTH Kota Bandung yang disampaikan […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
WhatsApp WhatsApp Kami