Hacker Awal Data Penduduk Indonesia Belum Ditemukan
Data 2,3 juta penduduk Indonesia berupa NIK, tempat tanggal lahir, dan nomor KK (NKK) beredar di dunia maya, menurut pengakuan akun Twitter bernama Underbreach. Akun ini juga menyebut aktor pembocor informasi bukanlah peretas terkenal. Underbreach menyebut sang aktor belum dapat dipastikan sebagai pihak pertama yang mendapatkan akses dan data penduduk Indonesia tersebut. Menurutnya, data penduduk […]
Hacker Tokopedia Juga Curi dan Jual Data Bhinneka
Grup hackeryang kemarin dilaporkan membobol data pengguna Tokopedia kembali mengklaim sudah mencuri dan menjual data dari platform e-commerce Tanah Air yaitu Bhinneka.com. Grup ini diketahui bernama ShinyHunters. ShinyHunters termasuk dalam dugaan pihak yang membobol database akun pengguna dan toko di Tokopedia minggu lalu. Mereka dilaporkan baru saja mengklaim telah meretas database dari 10 perusahaan lain menjualnya di dark web. Dikutip […]
Ramai Pembobolan Data, Bukalapak Bantah Ikutan Bocor
Berita soal pembobolan atau peretasan data pengguna Tokopedia oleh hacker ternyata ikut membawa nama e-commerce lokal lainnya yaitu Bukalapak. Namun pihak Bukalapak bahwa layanan mereka ikut mengalami nasib yang sama. Kepada media pihak Bukalapak membagikan pernyataan resmi. Mereka menyatakan bahwa saat ini data konsumen di layanannya aman. Berita terkait pembobolan data pengguna Bukalapak yang mengemuka […]
Tokopedia Didesak Perkuat Perlindungan terhadap Data Pengguna
Wakil Ketua Komisi I DPR Abdul Kharis Almasyhari meminta Tokopedia memiliki kewajiban memenuhi standar pelindungan data pribadi untuk bertanggung jawab atas kasus kebocoran data 91 juta penggunanya. Hal ini menyusul adanya belasan juta data pribadi pengguna Tokopedia bocor dan ditawarkan di forum online. Informasi tersebut diungkap akun Twitter @underthebreach. “Sebagaimana yang dimuat dalam PP Nomor […]
Waspada, Corona dan Covid-19 Populer Digunakan Hacker Beraksi
Hacker tidak pernah berhenti beraksi di tengah pandemi virus Korona atau Covid-19. Laporan bahwa mereka menggunakan istilah terkait coronavirus dan covid-19 untuk membuat situs palsu yang menjebak dan mencuri data ternyata tetap ramai ditemukan. Pengguna internet yang haus informasi terkait wabah ini menjadi target empuk bagi hacker atau peretas. Dilaporkan bahwa kin mereka tidak hanya membuat […]
Waspada, Ada Peta Persebaran Virus Korona Palsu Berisi Malware
Pengguna internet yang ingin memantau perkembangan wabah virus Korona (Covid-19) secara real-time dari peta online populer Center for System Science and Engineering (CSSE) di Departemen Teknik Sipil Universitas John Hopkins harus waspada. Laporan terbaru menyebutkan bahwa hacker atau peretas telah membuat situs tiruan dengan tampilan dan konten yang sama. Tujuannya adalah untuk menyebarkan malware yang bisa menyusupi […]
Ada Ancaman Pencurian Data di WhatsApp Versi PC
Diketahui bahwa aplikasi WhatsApp tidak hanya bisa digunakan di smartphone juga di PC melalui versi web maupun yang diunduh langsung menggunakan desktopclient. Namun pengguna yang memilih menggunakan WhatsApp di PC dalam bentuk desktop client harus berhati-hati. Kabarnya ada celah keamanan di aplikasi WhatsApp yang bisa mencuri data penggunanya. Dikutip dari Engadget,peneliti keamanan siber dari firma PerimeterX, Gal Weizman, menemukan […]
Hacker Manfaatkan Berita Virus Korona untuk Infeksi Internet
Peretas menggunakan pemberitaan media terkait virus korona untuk memikat masyarakat sehingga secara tidak sengaja mengunduh malware. Ahli keamanan siber memperingatkan tautan berbahaya berlagak seperti artikel atau video berita umum. Tautan berbahaya serupa artikel atau video berita menyoal virus korona ini mengandung kode yang dirancang untuk mencuri informasi pribadi. Peretas menyebarkan artikel, unggahan dan video yang […]