Inovasi Teknologi tak Lepas dari Konektivitas
Pelaksanaan transformasi digital sangat krusial untuk mendorong terwujudnya transformasi di segala lini industri, dari cara manusia menjalani kehidupan serta produktivitasnya sehari-hari, hingga cara mereka bekerja. Ditumbuhkannya inovasi di bidang TIK menjadi fondasi esensial dalam pembangunan infrastruktur konektivitas, serta menjadi motor penggerak utama terjadinya digitalisasi di semua lini kehidupan manusia. Terlebih, maraknya perkembangan teknologi 5G saat […]
Permintaan Jokowi Bagi Para Milenial
Bandung- Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta milenial yang memiliki ide bisnis agar bertarung secara mandiri untuk merealisasikan rencana usahanya, termasuk dalam mencari permodalan. Toh, menurut dia, akses permodalan saat ini sudah cukup luas. “Orang yang ingin merealisasikan (ide bisnis) memang perlu sebuah pertarungan yang harus dimenangkan. Saya dulu juga begitu, dulu tidak punya agunan. Tetapi, kemudian bisa dapat […]
Tips Bos Bukalapak Untuk Para Teknopreneur
Bandung – Memiliki keberanian, tujuan serta perasaan selalu tidak nyaman merupakan modal dasar jika ingin menjadi seorang pengusaha di bidang teknolgi terutama perusahaan berbasis teknologi informatika (IT). Seperti yang kita ketahui perusahaan berbasis IT ini sedang mengalami perkembangan yang sangat pesat. Ketiga hal ini lah yang menghantarkan seorang Achmad Zaky sukses dalam membangun perusahaannya. Mungkin […]