Microsoft

Sep
23

Banyak Masalah, Microsoft Ubah Cara Perbarui Windows 10

Microsoft terus berbenah dalam menyempurnakan Windows 10 sejak tidak lagi merilis sistem operasi generasi terbaru. Beberapa bulan ini Microsoft diketahui berulang kali merilis update karena bug yang banyak ditemukan demi menghindari dimanfaatkan oleh peretas. Kabar terbaru Microsoft berencana untuk mengubah cara mereka memberikan update sistem operasi Windows 10 kepada penggunanya. Perubahannya ini diklaim akan diterima oleh sekitar 800 juta pengguna Windows […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Sep
12

Microsoft Bela Huawei Soal Sikap Trump

Perang dagang Amerika Serikat dan Tiongkok yang kerap menyudutkan posisi Huawei masih ramai. Kali ini perusahaan telekomunikasi kebanggaan Tiongkok tersebut mendapatkan sebuah pembelaan dari perusahaan Amerika Serikat. Microsoft disebut menjadi salah satu perusahaan teknologi Amerika Serikat yang kurang setuju dengan sikap pemerintahan negaranya terutama Presiden Donald Trump yang selalu membawa Huawei sebagai senjata mendesak Tiongkok. […]

By imandiri | Info Bisnis
DETAIL
Sep
02

Jelang Masa Akhir, Masih Banyak Orang Pakai Windows 7

Dukungan keamanan sistem operasi Windows 7 akan berakhir di awal tahun 2020. Melihat waktunya, artinya hanya tersisa beberapa bulan saja sebelum perangkat dengan sistem operasi ini akan jadi target kejahatan siber. Sayangnya, informasi terbaru menyebutkan banyak perangkat yang masih enggan berpindah dari sistem operasi ini. Padahal pengumuman usia akhir dari Windows 7 sudah sejak bulan […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Aug
12

Microsoft dan Samsung Coba Jembatani Android dan Windows

Microsoft dan Samsung mengumumkan kerja sama untuk aplikasi mobile Android untuk membantu menjembatani jurang antara Windows PC. CEO Microsoft Satya Nadella muncul di acara peluncuran Samsung Galaxy Note 10 mengumumkan hal ini. Nadella menyebut kerja sama ini merupakan lembaran baru pada komitmen jangka panjang antara Microsoft dan Samsung untuk meningkatkan produktivitas, serta mengeliminasi jurang antara […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
May
13

Windows 10 versi 1903, Login Tanpa Password

Raksasa perangkat lunak tidak lama lagi bakal memberlakukan login tanpa kata sandi (password) pada Windows 10 versi mendatang. Hal ini dilakukan menyusul telah diperolehnya sertifikasi FIDO2 untuk Windows Hello baru-baru ini. Dikutip dari Antaranews, dengan sertifikasi FIDO2 Windows Hello, Microsoft menempatkan 800 juta orang pengguna Windows 10 selangkah lebih dekat dengan dunia tanpa kata sandi, kata Yogesh Mehta, […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
May
01

Microsoft Imagine Cup Regional Asia Tenggara Dimenangkan Pelajar Indonesia

Microsoft mengumumkan Tim CIMOL dari Indonesia sebagai pemenang Final Imagine Cup Asia Tenggara, mengalahkan sembilan tim lainnya dari negara Asia Tenggara lainnya. Dibuat dengan produk unggulan dari Microsoft, aplikasi Hoax Analyzer dari Tim CIMOL adalah aplikasi berbasis web yang bertujuan untuk memerangi proliferasi berita palsu atau hoax. Aplikasi ini mampu mengidentifikasi hoax pada sumber informasi tertentu. […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Apr
28

Hacker Temukan Celah Keamanan di Microsoft Word

Aplikasi pengolah kata Microsoft Word menjadi salah satu software paling laris. Meski mudah digunakan, Microsoft Word nyatanya masih punya celah keamanan yang berisiko. Menurut informasi yang dilansir Telegraph, risiko celah keamanan yang bernama “CVE-2017-0199” ini cukup berbahaya. Pasalnya, celah tersebut membuat hacker dapat mengontrol perangkat komputer tanpa perlu meninggalkan jejak yang mencurigakan. Akibatnya, data pengguna bisa […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Mar
15

Microsoft Bakal Menghilangkan Windows Vista

Microsoft bakal menghilangkan Windows Vista pada 11 April mendatang. Semua dukungan untuk sistem operasi dan fitur-fitur di dalam Vista akan dihentikan oleh Microsoft mulai tanggal tersebut. Bagi Anda yang masih menggunakan sistem operasi keluaran 2007 tersebut, ada baiknya segera upgrade ke OS Windows 10 teranyar. Setelah 11 April, OS Windows Vista tetap bisa digunakan di PC/laptop, […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
WhatsApp WhatsApp Kami