Sampah

Aug
26

72 Persen Masyarakat Tak Peduli dengan Sampah Plastik

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) mengumumkan sekitar 72 persen masyarakat Indonesia kurang peduli dengan masalah sampah. Masyarakat umumnya tidak peduli dengan sampah plastik. Hal itu disampaikan Direktur Pengelolaan Sampah KLHK Novrizal Tahar berdasarkan laporan indeks “Perilaku Ketidakpedulian Lingkungan Hidup” dari Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2018. Di dalam laporan itu, Novrizal menyebut ada empat item […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
Mar
08

Toko Tak Memiliki Tong Sampah Diancam Pencabutan Izin Usaha

Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung, Asep Kusumah melakukan sosialisasi terkait pengelolaan sampah dan penyediaan pohon peneduh di Jalan Kopo Sayati, Kecamatan Margahayu, Kabupaten Bandung. Saat ini pihaknya tengah gencar menyasar toko-toko yang berada di jalan protokol untuk mengimplementasikan sosialisasi tersebut. Sebetulnya kalau dilihat dari sisi teknis di pertokoan tidak mungkin ada tanaman yang besar, […]

By imandiri | Hot News
DETAIL
WhatsApp WhatsApp Kami