Security

Mar
31

Ratusan Aplikasi Dihapus dari Google Play Store karena Malware

Awal Tahun 2019 sepertinya menjadi ujian baru bagi Google Play Store dalam menghadapi serangan malware. Sebelumnya, pada awal Februari 2019, Google play diserang malware clipper pencuri cryptocurrency. Tidak lama kemudian, hanya dalam hitungan hari, malware Anubis yang mengambi data pengguna melalui aplikasi di Google play store. Kini, peneliti keamanan siber, Check Point, menemukan adware baru […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Mar
27

Pembaruan Software ASUS Disusupi Malware?

Para pengguna perangkat komputer/laptop dari pabrikan ASUS di minta untuk lebih waspada ketika melakukan update software perangkat yang mereka gunakan. Pasalnya, menurut informasi yang dikutip dari laman The Verge, Selasa (26/4/2019) menyebutkan jika server yang melayani pembaruan software milik ASUS tersebut telah di retas dan disusupi malware. Temuan itu dilaporkan pertama kali oleh perusahaan keamanan Kaspersky Lab, yang menjelaskan jika […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Mar
19

Wow!! Data Jutaaan Pengguna BukaLapak di Obral di DarkWeb

Salah satu e-commerce yang cukup terkenal di tanah air, BukaLapak di kabarkan baru saja mengalami aksi pelanggaran data di mana ada jutaan akun data pengguna BukaLapak telah di perjualbelikan dipasar gelap darkweb. Melansir dari laman TheHackerNews, seorang peretas asal Pakistan dengan codename Gnosticplayers,dikabarkan telah menjual setidaknya 13 juta data pengguna BukaLapak yang meliputi, nama, alamat, username, password, IP serta […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
Feb
24

Tips Internetan Aman dari Security Princess Google

Memperingati Safer Internet Day yang jatuh pada tanggal 7 Februari 2017, Google mengutus salah satu bos wanitanya yang dijuluki sebagai  “Security Princess”, Parisa Tabriz, untuk meningkatkan keamanan berinternet bagi para pengguna. Parisa yang bertanggung jawab menangani produk Chrome mengatakan, internet sudah menjadi kebutuhan semua orang untuk berbagai keperluan. Maka yang terpenting adalah bagaimana netizen aman […]

By imandiri | Info Tekno
DETAIL
WhatsApp WhatsApp Kami