8 Aplikasi Konferensi Video Selain Zoom Selama WFH
Sejumlah kebijakan diterapkan pemerintah Indonesia guna menghentikan penyebaran virus korona di Tanah Air, termasuk beraktivitas di rumah. Hal ini berarti masyarakat harus bersekolah, beribadah dan bekerja, jika memungkinkan, dari rumah masing-masing. Tidak hanya di Indonesia, sejumlah negara lain juga menerapkan kebijakan serupa, yang turut didukung oleh pembatasan akses di wilayah tertentu. Hal ini mendorong pemanfaatan […]
Pandemik Korona Ubah Perilaku Konsumsi Masyarakat
MarkPlus Inc. menyampaikan hasil survei terkait perilaku konsumen selama periode pandemik COVID-19. Pada periode ini, telekomunikasi menjadi salah satu industri yang mengalami peningkatan penggunaan sebagai dampak penerapan kebijakan WFH. MarkPlus menyebut bahwa secara keseluruhan 31,4 persen terjadi perubahan perilaku konsumen di sektor layanan komunikasi, dengan peningkatan panggilan video selama pandemik korona. Namun, sebagian besar responden […]
Perlengkapan Apa yang Harus Disiapkan Ketika Kerja dari Rumah?
Kerja dan Belajar dari Rumah menjadi tren global beberapa waktu terakhir ini. Berkaitan dengan situasi global saat ini, pemerintah Indonesia sudah mengeluarkan himbauan untuk meniadakan pertemuan tatap muka dan melakukan segala aktivitas di rumah, termasuk bekerja, belajar, dan bahkan beribadah. Logitech berbagai tips untuk tetap produktif meskipun bekerja atau belajar dari rumah. Pertama adalah lakukan […]
Internet Melambat, Operator Seluler Akui Ada Peningkatan Trafik
Belakangan sebagian pelanggan layanan telekomunikasi seluler mengeluhkan bahwa koneksi internet atau layanan data agak melambat memasukin minggu ketika work from home setelah imbauan ini disampaikan Presiden Joko Widodo pada 15 Maret 2020. Berdasarkan penelusuran redaksi ke operator seluler di Tanah Air, semuanya mengaku memang terjadi kenaikan trafik dibandingkan hari biasa sebelum kebijakan WFH berlaku. Namun […]