Celah Keamanan Kartu SIM Ancam Miliaran Ponsel
Celah keamanan dalam kartu SIM disebut mengancam lebih dari satu miliar ponsel. Celah keamanan ini disebut dengan Simjacker. Simjacker telah digunakan oleh peretas untuk melacak lokasi pengguna, mencegat panggilan, hingga mengirim pesan singkat ke ponsel korban. Dilansir dari Tech Radar, Simjacker ditemukan oleh para peneliti di AdaptiveMobile Security. Peneliti mengatakan Simjacker merupakan sebuah lompatan besar dalam […]
Rusia Jajakan Spyware Sebagai Aplikasi Sah
Peneliti keamanan siber Kanada menemukan rangkaian alat pengawasan Android baru asal Rusia. Spyware ini dapat ditemukan di berbagai aplikasi palsu yang menyamar sebagai software resmi dari Google, Pornhub, Skype dan merek kenamaan lainnya. Rangkaian mata-mata bertajuk Monokle ini dikabarkan dikembangkan oleh kontraktor pertahanan swasta berbasis di St. Petersburg bernama Special Technologies Center (STC). Kontraktor ini […]
Spyware Asal Israel Incar Celah Keamanan Panggilan Telepon WhatsApp
Dalam sebuah laporan terbaru yang di lansir dari laman 9to5Mac menyebutkan, jika spyware yang di buat oleh perusahaan asal Rusia mampu menginfeksi perangkat melalui celah yang terdapat pada panggilan telepon WhatsApp. Informasi ini dirasa cukup mengagetkan, pasalnya selama ini layanan pesan instan milik platform WhatsApp ini merupakan salah satu layanan chatting yang dinilai cukup aman. Malware berupa spyware yakni […]
Ada Celah Keamanan, WhatsApp Bisa Disusupi Sypware
WhatsApp mendorong penggunanya memperbarui aplikasi setelah menemukan celah keamanan yang memungkinkan hacker untuk menanamkan spyware ke ponsel pengguna dengan melakukan panggilan telepon. Spyware adalah software yang digunakan untuk memata-matai pengguna sebuah perangkat. Spyware untuk WhatsApp ini dikembangkan oleh perusahaan intelijen siber asal Israel, NSO Group, menurut Financial Times. Para hacker bisa menyelipkan spyware itu ke perangkat korban hanya dengan melakukan panggilan ke korban, tidak peduli apakah korban menerima panggilan […]